Binmas Sambang DDS Warga Duri Utara
Jakarta, Binmas Duri Utara Aiptu Yulianto S Personil Polsek Tambora Polres Metro Jakarta Barat melaksanakan kegiatan sambang warga di rt 07/02 kelurahan Duri utara tambora jakarta barat, Rabu pukul 11.30 Wib (24/05/2017).
Binmas sambang ke warga di rt 07/02 kelurahan Duri utara tambora jakarta barat bersama sdr Arifin, sdr Hendrik dan sdr Andi. Binmas sambang ke warga binnaan di gg.masjid rt.07/02, agar merasa aman apabila slalu berkoordinasi dengan bimmas agar lebih berhati hati dan waspada terjadap pelaku tindak kejahatan curat, curas dan Curanmor dan kebakaran.
sambang tersebut untuk menjalin komunikasi personil Binmas dengan warga binaan, mencegah terjadinya gangguan kamtibmas dan tindak kejahatan serta untuk menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polsek Tambora.
Binmas sekaligus menyampaikan pola keamanan dan menampung permasalahan yang dihadapi oleh warga dalam upaya meminimalisir atau pencegahan terhadap aksi kejahatan sesuai arahan Kapolsek Tambora Kompol Muhammad Syafi'i, S.H., S.IK., M.H dan menyampaikan pengaduan bilamana ada temuan dan Kejadian Segera Hubungi Binmas maupun Hotline Polsek Tambora 087.700.700.900
Posting Komentar